Sejarah Desa
Desa Pulau Sapi terletak di Kecamatan Mentarang, Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara. Berikut adalah informasi tentang sejarah Desa Pulau Sapi. Berdasarkan cerita tetua tempo dulu, sejarah perpindahan penduduk dimulai gelombang pertama sekira tahun 1954 lalu dari desa long lemutu.